Energi Bunyi Energi gelombang yang asalnya dari sumber bunyi atau benda yang bergetar. Energi bunyi dapat dimanfaatkan sebagai petanda keadaan alam dan mengukur kedalaman laut. Contoh energi bunyi : sirine, lonceng, klakson kendaraan.