Page 23 - PENGALAMATAN IPV4_Neat
P. 23
2) Menentukan Broadcast IP (Bro.IP)
Cara menentukan Broadcast IP yaitu dengan mengubah bagian Host pada Net.ID
menjadi 1 semua.
Contoh:
Tentukan Broadcast IP dari IP dan Subnet Mask (SM) berikut:
IP = 172.28.100.17
Subnet Mask = 255.255.240.0
Penyelesaian:
Langkah-langkah yang dilakukan sama seperti dalam mencari Net.ID. Setelah
mendapat biner pada Net.ID, kemudian di bagian host-nya (acuan bagian host dilihat
pada subnet mask) dijadikan 1 semua. Kemudian biner tersebut diubah ke notasi des-
imal. Notasi desimal tersebut merupakan Bro.IP.
Jadi, dari IP 172.28.100.17 dan subnet mask 255.255.240.0
Bro.IP yang didapatkan yaitu 172.28.111.255
PUTAR VIDEO
Dalam kalkulasinya, jika kita input Bro.IP maka PC melihat semua bagian hostnya ber-
D a l a m k a l k u l a s i n ya , j i k a k i t a i np u t B ro . I P m a k a P C m e l i h a t s e m u a b a g i a n ho s t n ya be r -
1
ai
nilai 1. .
ni
l
23