Page 24 - BUKU PAJAK PENGHASILAN PASAL 24
P. 24

Pajak Penghasilan 24


               Perhitungan PPh Pasal 24 Jika Terjadi Kerugian Usaha di Luar Negeri
               Contoh Soal:

               PT Selaras Abadi pada tahun 2013 memperoleh penghasilan neto sebagai berikut:

               Di Thailand memperoleh penghasilan berupa laba usaha sebesar Rp300.000.000 (tarif pajak yang

               berlaku 40%). Di Jerman menderita kerugian sebesar Rp500.000.000 (tarif pajak yang berlaku
               25%). Di dalam negeri memperoleh laba usah sebesar Rp500.000.000


               Hitunglah PPh Pasal 24 atau kredit pajak luar negeri dari PT Sinar Gemilang tahun 2014?


               Jawaban:

               Penghitungan PPh pasal 24 adalah sebagai berikut:


































               Dari perhitungan di atas dapat disimpulkan bahwa PPh pasal 24 yang dapat dikreditkan adalah

               Rp75.000.000.















                                                                                                           23
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28