JANGKA SORONG
• Jangka sorong digunakan
untuk mengukur diameter luar
maupun dalam sebuah benda.
• Selain itu, jangka sorong
berfungsi untuk mengukur
kedalaman suatu benda.
• Alat ini memiliki dua jenis skala,
yaitu skala utama dan skala
nonius yang dapat digeser