Page 34 - E-MODUL ALAT OPTIK
P. 34
(a) Mengamati langsung (b) Memakai lup
Gambar 21 Mengamati benda dengan mata berakomodasi
Sumber : Nurachmandani,2009
Pada saat mata belum menggunakan lup, benda tampak jelas bila
diletakkan pada titik dekat pengamat ( = ) sehingga mata melihat benda
dengan sudut pandang . Pada Gambar 21 (b), seorang pengamat
menggunakan lup dimana benda diletakkan antara titik O dan F (di ruang I) dan
diperoleh bayangan yang terletak pada titik dekat mata pengamat ( ′ = ).
Karena sudut pandang mata menjadi lebih besar, yaitu , maka mata pengamat
berakomodasi maksimum.
Untuk mata normal dan berakomodasi maksimum, bayangan yang
terbentuk berada pada jarak baca normal ( ) yaitu 25 cm. Oleh karena itu,
′
′
perbesaran bayangan pada lup dapat dituliskan = , karena = 25 cm,
25
maka perbesarannya menjadi = .
Lup terbuat dari lensa cembung, sehingga besar jarak fokus lup dicari
dengan persamaan :
1 1 1
= + ′
dengan:
= jarak benda ke lensa ( )
′ = jarak bayangan ke lensa ( )
= jarak fokus lensa ( )
Perbesaran bayangan ( )
25
=
1
= 25 ( )
1 1
= 25 ( − )
′
25 25
= −
′
dengan:
= jarak benda ke lensa ( )
′ = jarak bayangan ke lensa ( )
= jarak fokus lensa ( )
= perbesaran bayangan
ALAT OPTIK 28