Page 50 - PEDOMAN PENULISAN TA 2019 fiks 7 juni 2019
P. 50
Lampiran 10 Cara Mudah Membuat Daftar Isi Otomatis
1. blog tulisan yang akan muncul pada daftar isi Tugas Akhir.
Misalnya: kata: “Pengertian Kamus”
2. Pilih menu References > Table Of Content > Add Text
3. Tentukan level pada daftar isi.
4. Cara menentukan level (sebagaimana pada gambar di bawah)
a. Judul/bab berada pada level 1
b. Sub bab berada pada level 2
c. Sub dari sub bab berada pada level 3
Untuk mengeluarkan daftar isi otomatis adalah dengan cara:
1. Posisikan kursor pada halaman daftar isi
2. Pilih menu Reference > Table of Content > (pilih sesuai bentuk
daftar isi yang diinginkan
Panduan Penulisan Tugas Akhir Ilmu Perpustakaan UIN Imam Bonjol Padang | 10