Page 11 - E-Modul Panduan Praktis Analisis Data dengan SPSS
P. 11
2. SPSS terdiri dari tiga tampilan, yaitu :
a. Data view : untuk menginput angka, skor, data subjek (nama / inisial, umur, jenis
kelamin,, dan lain – lain) dapat dilihat pada gambar berikut.
Gambar 1. 2 Tampilan Data View
b. Variabel view : untuk memberi nama variabel, misalnya di data view menginginkan
ada data “Nilai Siswa”, “Variabel X”, “variabel Y” dan seterusnya. Kemudian
menentukan jenis data (Type), banyak karakter (Width), Desimal, Label, dan lain – lain.
2