Page 23 - E-Modul Panduan Praktis Analisis Data dengan SPSS
P. 23

7.  Maka akan muncul output seperti berikut :

                                                         Tabel 3.1 :
                                                 Tabel 4. 2 Tabel Normalitas

                                                      Tests of Normality
                                                            a
                                          Kolmogorov-Smirnov                 Shapiro-Wilk
                                      Statistic    df       Sig.     Statistic    df       Sig.
                           Pretest        .241        20       .003      .905        20       .052
                           Posttest       .142        20      .200       .946        20       .310
                                                                  *
                           *. This is a lower bound of the true significance.
                           a. Lilliefors Significance Correction


                   Hipotesis
                       ➢  H0 : Data berdistribusi normal

                       ➢  H1 : Data tidak berdistribusi normal
                   Dasar Pengambilan Keputusan :

                       ➢  Tolak H0 jika Sig. < 0,05.

                       ➢  Terima H0 jika Sig. > 0,05.


                   Interpretasi :
                          Diperoleh nilai Sig. untuk nilai pretest pelatihan analisis data pada kolom Kolmogorov-

                           a
                   Smirnov   sebesar  0.003,  dimana  nilai  sig.  tersebut  <  0.05,  maka  H0  ditolak.  sehingga
                   kesimpulannya  adalah  data  pretest  pelatihan  analisis  data  tidak  berdistribusi  normal.
                                                                                                            a
                   Selanjutnya untuk nilai Sig. posttest pelatihan analisis data pada kolom Kolmogorov-Smirnov
                   sebesar 0.200, dimana nilai sig tersebut > 0.05. Maka H0 diterima. sehingga kesimpulannya
                   adalah data posttest pelatihan analisis data berdistribusi normal.

                          Lebih lanjut, untuk data pretest yang tidak berdistribusi normal dapat dilakukan analisis
                   lanjutan menggunakan Normal Q-Q Plot of Pretest.




                                                             14
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28