Page 18 - E:\EBOOK MI EKSKRESI\
P. 18
Korteks tersusun atas kumpulan
nefron. Nefron adalah unit struktural
fungsional dari ginjal yanng
membentuk urine. Terdapat 800.000-
1,5 juta nefron. Nefron terbagi
menjadi dua komponen yaitu
Nefron komponen vaskuler dan
komponen tubular.
Korteks
Komponen vaskuler (arteri
aferen, glomerulus, arteri eferen
dan kapiler peritubuler)
Medula
Komponen tubular (Kapsula
Bowman, tubulus kontortus
proximal, lengkung Henle
(asenden dan desenden), tubulus
Gambar 5. Bagian Ginjal kontortus distal, dan duktus
Sumber: canva.com
kolektivus)
Gambar 6. Nefron Ginjal
Sumber: canva.com
12