Page 45 - Modul Fisika Dinamis_PB.BahanAjar_Bulan Purnama Indah_A24119011
P. 45

12.  Suatu gas dialirkan memalui tabung pitot (massa jenis gas  : ρ  = 0,0034
                                    2
                                                                                3
                               g/cm ). Manometer diisi air raksa (ρ’= 13,6 g/cm ), sehingga beda tinggi
                                                                    2
                               antara kedua kaki 2 cm dan g = 10 m/s . laju aliran gas tersebut adalah …

                               a. 65 m/s

                               b. 60,5 m/s

                               c. 56,5 m/s
                               d. 50 m/s

                               e. 40 m/s


                           13.  Sebuah pesawat terbang dapat mengangkasa karena …

                               a. Perbedaan tekanan dari aliran-aliran udara
                               b. Pengaturan titik berat pesawat yang tepat

                               c. gaya angkat dari pesawat

                               d. Perubahan momentum dari pesawat
                               e. Berat pesawat yang lebih kecil daripada berat udara yang dipindahkan


                           14.  Sebuah pesawat terbang bergerak dengan kecepatan tertentu, sehingga udara
                               yang melalui bagian atas dn bagian bawah sayap yang luas permukaannya

                                    2
                               50  m   bergerak  dengan  kelajuan  masing-masing  250  m/s  dan  200  m/s.
                               berapa besarnya gaya angkat pesawat tersebut? (Massa jenis udara = 1,3

                                    2
                               kg/m ) …

                               a. 702.350 N

                               b. 731.250 N
                               c. 689.740 N

                               d. 779.069 N

                               e. 890.450 N


                           15.  Pada gambar di bawah ini, P 1 dan v 1 adalah tekanan dan percepatan udara di

                               atas sayap P 2 dan v 2 adalah tekanan dan kecepatan udara di bawah sayap.
                               Agar sayap pesawat dapat mengangkat pesawat, maka syaratnya …




                                                                                   FLUIDA DINAMIS 42
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50