Page 34 - BUKU AJAR
P. 34

Hormat dan patuh kepada kedua orang tua atau dikenal birrul walidain adalah
suatu sikap dan perbuatan yang terpuji. Birrul walidain mempunyai kedudukan
yang istimewa dalam ajaran Islam. Allah dan Rasul-Nya menempatkan orang tua
pada posisi yang sangat istimewa, sehingga berbuat baik pada keduanya juga
menempati posisi yang sangat mulia, dan sebaliknya durhaka kepada keduanya
menempati posisi yang sangat hina. Karena mengingat jasa ibu bapak yang
sangat besar sekali dalam proses reproduksi dan regenerasi umat manusia.

QS an-Nisa’ : 36

ََٓ ١‫اٌََّ َعبَو‬َََِٚٝ‫َتَب‬١ٌَ‫ا‬ََٚ َٝ‫َاٌَمََسث‬ٞ‫ثََر‬ََٚ‫ َٓ ََإ َح َعبَٔب‬٠َ‫اٌََد‬ٌََٛ‫ثَب‬ََٚ ‫ئَب‬١َ‫ا ََث َٗ َ َش‬ٛ‫لا َتَ َشَس َو‬َََٚ‫ا ََّلَلا‬ٚ‫ا َعجََد‬َٚ
َََْ َ‫َّبََٔىََُإ‬٠ََ‫َِبٍََََِى َتَأ‬ًَََٚ ١‫اَث ََٓاٌ َعَج‬ََٚ‫اٌ َصب َح َتَثَبٌَ َجَٕ َت‬ََٚ‫اٌَ َجبَزَاٌَ َجَٕ َت‬َََٚٝ‫َاٌَمََسث‬ٞ‫اٌَ َجبَزََذ‬َٚ

                                                      ‫َزا‬ٛ‫ََ َتََِ َََٓوبََّٔ َلتَبلا فَ َل‬٠َ‫َّلَلاََلا‬

Artinya : "Dan sembahlah Allah dan janganlah kamu mempersekutukan-Nya
                                                       dengan sesuatu apa pun. Dan berbuat-
                                                       baiklah kepada kedua orang tua, karib-
                                                       kerabat, anak-anak yatim, orang-orang
                                                       miskin, tetangga dekat dan tetangga
                                                       jauh, teman sejawat, ibnu sabil dan
                                                       hamba sahaya yang kamu miliki.

Pendidikan Agama Islam & Budi Pekerti kelas XI  29
   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38   39