Page 15 - Fainal Yusma Parupang
P. 15
Kegiatan 3
Langkah-langkah membuat teks puisi
Sebelum menulis teks puisi, kita membuat mengetahui langkah-
langkah yang tepat agar hasil puisi yang kita buat dapat baik hasilnya.
Langkah-langkah dalam membuat teks puisi adalah sebagai berikut.
a) Tentukan tema dari teks puisi.
b) Tentukan rima yang akan digunakan.
c) Tentukan diksi/kata – kata yang menarik yang akan dipilih.
d) Gunakan majas pada teks puisi tersebut.
e) Tentukan suasana yang akan terjadi pada puisi tersebut.
f) Tentukan citraan yang akan digunakan.
g) Tentukan pesan yang ingin disampaikan untuk pembaca.
8
Bahasa Indonesia untuk SMP/MTs Kelas VIII