tujuan
                            pembelajaran
                          siswa dapat mengenal
                          berbagai jenis bahan alam
                          dan buatan yang bernilai
                          estetika dan fungsional.
                          siswa dapat merancang
                          dan membuat karya seni
                          atau kerajinan.
                          siswa dapat menerapkan
                          teknik-teknik dasar
                          pengolahan bahan seperti
                          memotong, menempel,
                          membentuk dan mewarnai.