Page 4 - Majalah Sains Sistem Gerak_Neat
P. 4

TUJUAN PEMBELAJARAN



                      & BERPIKIR KRITIS










  Tujuan Pembelajaran





      1. Peserta didik dapat menganalisis bentuk, fungsi, jumlah, dan

        struktur beraneka macam tulang penyusun rangka manusia.

     2. Peserta didik dapat membuat ilustrasi struktur jaringan

        tulang rawan dan tulang keras.

     3. Peserta didik dapat menganalisis proses pembentukan tulang

        (osifikasi) dan faktor-faktor yang memengaruhi pertumbuhan

        tulang.
     4. Peserta didik dapat mendemonstrasikan berbagai gerakan

        persendian, serta gerakan antagonis dan sinergis.

















          Indikator  Berpikir Kritis

                                                                   Indikator Berpikir Kritis
          1. Memberikan penjelasan sederhana


          2. Membangun keterampilan dasar

          3. Menyimpulkan

          4. Membuat penjelasan lebih lanjut

          5. Strategi dan taktik



      3



        III
   1   2   3   4   5   6   7   8   9