Page 31 - E-Modul Koloid - Dicky Prayoga
P. 31

2. Pengolahan Air Bersih

                                Secara  garis  besar,  pengolahan  air  secara  sederhana  dapat

                            dilakukan melalui beberapa tahapan yaitu:

                            a.  Pengendapan
                                Untuk memisahkan partikel suspensi kasar yang dengan hanya

                                grativasi partikel tersebut akan mengendap.

                            b.  Penyaringan

                                Bertujuan untuk memisahkan gumpalan kotoran yang dihasilkan

                                dari proses pengendapan. Bahan yang dipakai : pasir, kerikil,
                                ijuk.

                            c.  Koagulasi

                                Koloid yang digunakan untuk menggumpalkan kotoran, yaitu :

                                Al(OH) 3 yang bisa diperoleh dari tawas KAl(SO 4) 2, aluminium

                                sulfat dan Poly Aluminium Chloride (PAC = polimer dari AlCl 3-
                                AlCl 3-AlCl 3-..... ).

                            d.  Penambahan Desinfektan

                                Bertujuan untuk membunuh kuman-kuman yang terlarut dalam

                                air. Bahan yang dipakai : kaporit [ Ca(ClO) 2 ] atau klorin.














                                            Gambar 9. Skema Pengolahan Air Minum
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36