Page 62 - PERMENAKER 8 2020
P. 62
-62-
(3) Sling tali kawat baja {wire rope sling] dilarang disimpul
dan dibelit.
(4) Sling tali kawat baja {wire rope sling] dilarang
digunakan apabila:
a. tertekuk, kusut, beijumbai dan terkelupas;
b. terdapat aus atau karat (deformasi) sesuai dengan
ketentuan sebagai berikut:
1. 12% (dua belas persen) untuk tali kawat baja
dengan konstruksi pilinan 6x7 (enam kali
tujuh) pada panjang 50 cm (lima puluh
sentimeter);
2. Untuk sling tali kawat baja {wire rope sling)
khusus:
a) 12% (dua belas persen) untuk tali kawat
baja seal pada panjang 50 cm (lima
puluh sentimeter);
b) 15% (lima belas persen) untuk tali
kawat baja lilitan potongan segi tiga
pada panjang 50 cm (lima puluh
sentimeter).
c. mengalami kawat putus untuk tali kawat baja
yang konstruksi pihnannya lebih besar atau sama
dengan 6 x 19 (enam kali sembilan belas) dengan
ketentuan lebih besar atau sama dengan 5 (lima)
kawat dalam 1 (satu) strand dan/atau lebih besar
atau sama dengan 10 (sepuluh) kawat yang
terdistribusi dalam beberapa strand untuk
Pesawat Angkat jenis keran angkat dengan
landasan berpindah;
d. temperatur di atas 204oC (dua ratus empat
derajat celcius) dan di bawah -40oC (minus empat
puluh derajat Celsius); dan
e. teijadi kerusakan pada soket dan klem.