AYO MENGAMATI Amati gambar berikut ini. Kapan suasana seperti ini biasa kita lihat? Apa ciri khas keadaan pagi hari? Kegiatan apa saja yang biasa dilakukan di pagi hari?