Page 30 - E-Modul Fluida Statis by Aprillia._
P. 30

C.    Prosedur Kerja

                     1.  Menggunakan  PC/Laptop,  Android  dan  iOS  untuk  membuka  Laboratorium  Maya
                        (Rumah         Belajar)        :Hukum         Archimedes         pada        link:

                        https://vlab.belajar.kemdikbud.go.id/Experiments/hukumarchimedes/#/
                     2.  Menjalankan simulasi:

                     -  Pilir pengaturan zat (Air)

                     -  Klik material styrofoam
                                                           3
                     -  Mengatur volumr material pada 5 m
                     3.  Mencatat nilai massa material, gaya archimedes, gaya berat yang terukur dan keadaan
                        material (terapung, melayang dan tenggelam).

                     4.  Menghitung nila massa jenis material

                     5.   Melakukan langkah 2, 3, dan 4 dengan mengganti material menjadi (benda melayang
                        dan aluminium)

                     6.  Melakukan langkah 2,3 dan 4 untuk fluida minyak dan madu.
               D.    Hasil Pengamatan

                     Mencatat hasil pengamatan pada tabel berikut untuk jenis fluida air, minyak dan madu
               (masing-masing pada tabel yang berbeda)

                                                                    3
                     1.  Massa Jenis fluida: air = ________________kg/m
                                                 Massa                   Gaya
                              Massa  Volume       jenis       Gaya       Berat          Keadaan material
           No.    Material                                 Archimedes
                                          3
                               (kg)     (m )    material       (N)       Benda  (terapung/melayang/tenggelam)
                                                       3
                                                (kg/m )                   (N)
            1    Styrofoam               5
            2      Bemda                 5
                 melayang
            3    Aluminium               5


                                                                         3
                     2.  Massa Jenis fluida: madu = ________________kg/m
                                                 Massa                   Gaya
                              Massa  Volume       jenis       Gaya       Berat          Keadaan material
           No.    Material                                 Archimedes
                                          3
                               (kg)     (m )    material       (N)       Benda  (terapung/melayang/tenggelam)
                                                (kg/m )                   (N)
                                                       3
            1    Styrofoam               5
            2      Bemda                 5
                 melayang
            3    Aluminium               5




                                                                                  FLUIDA STATIS  27
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35