Page 35 - E-Book
P. 35
Empat Divisi pada Fungi
Fungi terdiri atas 4 divisi yaitu: Zygomycota, Ascomycota,Basidiomycota
dan Deuteromycota.
• Zygomycota, contoh Rhizhopus oryzae, digunakan untuk pembuatan tempe.
• Ascomycota, contoh Saccaromyces cerreviceae, digunakan dalam pembuatan
minuman beralkohol. Contoh lain adalah Penicillium notatum jamur penghasil
zat antibiotik yang dikenal dengan penisilin dan Penicillium camemberti (bahan
pembuat keju)
• Basidiomycota, contoh Volvariella volvacea sering dikenal dengan jamur
merang dan Auricularia polytrica (jamur kuping)
• Deuteromycota, contohnya Rhyzoctonia solani, menyebabkan penyakit pada
Solanum sp. (kentang). Beberapa contoh jamur yang merugikan antara lain
Malassesia furfur (jamur panu) dan Aspergillus flavus (menghasilkan racun
aflatoksin).
Sumber: researchgate.net Sumber: researchgate.net
Gambar 31. Rhizopus Oryzae Gambar 32. Saccaromyces cerreviceae
Sumber: researchgate.net Sumber: researchgate.net
Gambar 33. Jamur kuping hitam Gambar 34. Rhizoctonia solani
Halaman | 25