Page 20 - EBOOK 3D
P. 20

energi  potensial  ini  juga  terdapat  energi  potensial  gravitasi  dan  energi
               potensial pegas sebagai berikut

               2.2.1.1 Energi Potensial Gravitasi
                       A.  Pengertian Energi Potensial Gravitasi

                           Energi potensial gravitasi adalah energi yang dimiliki oleh benda
                           karena  kedudukan  atau  ketinggiannya.  Energi  potensial
                           merupakan  energi  yang  masih  tersimpan  atau  tersembunyi
                           pada  benda,  sehingga  mempunyai  potensi  untuk  melakukan

                           usaha.
                      B.  Persamaan Energi Potensial Gravitasi
                                Besarnya  energi  potensial  gravitasi  dapat  ditentukan
                           dengan persamaan berikut

                                                                  Dimana,
                                                                  Ep = Energi Potensial gravitasi (J)
                                          =   .   . ℎ             m = massa benda (Kg)
                                                                  g = percepatan gravitasi (m/s )
                                                                                                 2
                                                                  h = Ketinggian terhadap acuan (m)


               2.2.1.2 Energi Potensial Pegas
                       A.  Pengertian Energi Potensial Pegas

                              Pada saat memberikan gaya tekan yang besar pada pegas,
                          maka  pegas  akan  mempunyai  energi  potensial  yang  besar.
                          Apabila  tekanan  yang  diberikan  pada  pegas  tiba  -  tiba

                          dilepaskan, maka pegas akan kembali ke bentuk semula dengan
                          cepat.  Kemampuan  pegas  untuk  kembali  ke  bentuk  semula
                          tersebut disebut energi potensial pegas.

                       B.  Persamaan Energi Potensial Pegas

                              Besarnya  energi  potensial  pegas  dapat  ditentukan  dengan
                          persamaan berikut


                                            1                        Dimana,
                                                    2
                                         =   .   .                   Ep = Energi Potensial (J)
                                            2
                                                                     x = pertambahan panjang (m)
                                                                     k = Konstanta Pegas (N/m)
                                                                     F = Gaya pegas (N)








               Usaha dan Energi | Untuk Fisika Kelas XI                                                13
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25