Page 81 - E-Book Tumbuhan Gulma
P. 81

Panicum repens L.









                  Klasi ikasi



                      Ÿ Kingdom         : Plantae
                      Ÿ Divisio         : Magnoliophyta

                      Ÿ Classis         : Liliopsida
                      Ÿ Ordo            : Poales
                      Ÿ Familia         : Poaceae
                      Ÿ Genus           : Panicum

                      Ÿ Spesies         : Panicum repens
                                                                                                                      E-Book Tumbuhan Gulma



                  Deskripsi



                    Habitat


                  Tempat hidup tanaman ini di padang rumput , semi aquatic serta merupakan gulma di
                  lahan pertanian.




                    Akar

                  Memiliki akar serabut.



                    Batang


                  Memiliki batang herba, bulat, arah tumbuh batang tegak lurus.



                    Daun


                  Memiliki  tulang  daun  sejajar  ,memiliki  ukuran  panjang  berkisar  3-5  mm,  lebar  daun
                  mencapai 3 mm.











 #                                                  [ Gulma Lahan Sawah  |  Panicum repens  ]     71
   76   77   78   79   80   81   82   83   84   85   86