Page 32 - 19030184088_Nayla 'Izzata Millah_Project UAS_E-book (tanpa video)
P. 32
UJI KOMPETENSI
1. Suatu gelombang merambat dari suatu medium
ke medium lain. Dalam peristiwa ini yang tetap
adalah …
a. Cepat rambat gelombang
b. Panjang gelombang
c. Frekuensi gelombang
d. Amplitudo gelombang
e. Fase gelombang
2. Suatu gelombang datar merambat di air dari
tempat yang dalam ke tempat yang dangkal
dengan sudut datang 60°. Ternyata gelombang
dibiaskan dengan sudut bias 30°. Besar indeks
bias relatifnya adalah …
1
a. √3 d. √3
2
1
b. √2 e. √3
2
1
c. √3
3
28