Page 15 - COVER-digabungkan_Neat
P. 15

-  Setiap tim berdiri melingkar dijarak masing-masing siswa

                            -  Setiap tim diberikan waktu 5 menit untuk mengoper bola dengan teman se
                                teamnya

                            -  Setelah mendengar aba-aba peluit ataupun tanda dimulainya permainan maka

                                setiap tim melakukan overran dengan teknik overhead pass
                            -  Tugas  masing-masing  pemain  adalah  melakukan  operan  dengan  teknik

                                overhead  pass  bolabasket  dengan  dua  tangan,  kemudian  setiap  team
                                melakukan operan dengan teknik overhead pass sebanyak banyaknya dalam

                                waktu 5 menit (untuk yang menghitung berapa banyaknya bola yang dioper

                                oleh masing-masing tim dihitung oleh teman yang lain yang tidak masuk ke
                                tim yang sedang bermain).

                            -  Sehingga  setiap  tim  tidak  boleh  melewati  jarak  yang  sudah  ditentukan
                                dimana jarak yang siswa 1 dengan siswa yang lainya dalam satu tim ketika

                                melakukan teknik overhead pass diberikan jarak 3 meter
                            -  Ketika salah satu team kalah dalam permainan tersebut maka team tersebut

                                mendapatkan hukuman.

                        F.Waktu Permainan


                            Permainan idealnya dilakukan selama 5 menit.Contohnya  Apabila dalam waktu
                            5 menit tim A melakukan operan dengan teknik overhead pass lebih banyak dari

                            team B maka, tim A dinyatakan menang dalam permainan tersebut.

                        E.Denah Lapang




















                           14  DIDAKTIK METODIK BOLA BASKET
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20