Page 88 - COVER-digabungkan_Neat
P. 88

A.  Nama Permainan
                            Pass and Catch d’Ball

                        B.  Tujuan Permainan:
                            -  Melatih siswa melakukan Bounce Pass bolabasket dengan baik

                            -  Mengajar para siswa yang terlalu bosan dengan materi itu-itu saja.

                            -  Melatih konsentrasi siswa dan kerja sama antar siswa.
                        C.  Pemain

                            Jumlah  pemain  antara  5-8  pemain  dalam  setiap  tim  disesuaikan  dengan
                            jumlah siswa dan luasnya lapangan.

                        D.  Perlengkapan yang dibutuhkan

                            -  Denah Lapangan permaianan:





                                      TIM A                                         TIM B







                            -  Ukuran lapangan sesuai dengan lapangan Bolabasket dengan peserta 2 tim
                                yang  beranggotakan  5  pemain.  Lapangan  permainan  dapat  disesuaikan

                                dengan jumlah pemain.

                            -  Bolabasket  2  buah  (disesuaikan  dengan  jumlah  pemain.  setiap  tim
                                mendapatkan satu bola)

                            -  Titik kuning merupakan cone pembatas.


                        E.  Petunjuk Permainan
                            -  Siswa dibagi menjadi 2 tim dengan masing-masing tim memiliki jumlah

                                yang sama banyak.

                            -  Masing-masing tim diberikan satu buah bola basket untuk dimainkan dan
                                di oper dengan menggunakan teknik bounce pass ke pemain lain yang ada

                                di timnya.




                           87  DIDAKTIK METODIK BOLA BASKET
   83   84   85   86   87   88   89   90   91   92   93