Page 13 - Bahan Ajar berkonteks Covid-19 Meisi Christina2019143115
P. 13
Harga jual per tabletnya adalah Rp1.750 maka 60 tablet = 60 x Rp1.750=
Rp105.000 (Harga Jual)
untuk mencari keuntungan yaitu dengan mengurangkan Harga Jual dengan Harga
Beli, sehingga keuntungan =Rp 105.000 – Rp 75.000 = Rp30.000
12.
Data penderita covid-19 di atas jika diketahui n = 2233 di kota Palembang. Median
dari data tersebut adalah….
Jawab :
n= 2.233
½ n = ½ x 2.233 = 1116,5
Tb = 20 – 0,5 = 19,5
Me = 19,5 + (1116,5 – 198 ) 5
1302
= 19,5 + 3,51
= 23,01
13. Menurut data soal nomor 1, modus dari grafik tersebut adalah
Jawab :
P = 44,5 – 19,5 = 25
Tb = 20 – 0,5 = 19, 5
D1 = 1307 – 118 = 1.189
D2 = 1306 – 289 = 1.018
Sehingga nilai modusnya adalah
Mo = Tb + D1 x p
D1 + D2
= 19,5 + 1.189 x 25
1.189+1.018
= 19,5 + 13,468
= 32,968
14. Diketahui data kasus aktif penderita covid-19 pada tanggal 26 April 2021 di kota
Palembang adalah
68, 8, 18, 109, 12, 40, 38, 29, 19, 83, 36, 19, 23, 47, 38, 22, 33, 107
Median dari data tersebut adalah….
Jawab :
Urutan data kasus aktif penderita covid-19 :
8, 12, 18, 19, 19, 22, 23, 29, 33, 36, 38, 38, 47, 68, 83, 107, 109
Data berjumlah 18 maka median terletak di data ke 9 dan ke 10
1