Page 38 - BUKU SAKU INDAH BERLIANA revisi dari indah 2
P. 38
Daun katu
(Sauropus androgynus)
Klasifikasi
Kingdom : Plantae
Divisi : Magnoliophyta
Class : Magnoliopsida
Ordo : Malvighiales
Famili : Phyllanthaceae
Genus : Sauropus
Spesies :Sauropus androgynus
Ciri-Ciri Tumbuhan:
Tanaman katuk tumbuh menahun, berbentuk semak perdu dengan
ketinggian 3 m. Batang tanaman tumbuh tegak dan berkayu. Tanaman
katuk mempunyai daun majemuk genap, berukuran kecil, berbentuk bulat
seperti daun kelor. Bunganya tunggal dan berwarna merah gelap atau
merah dengan bintik bintik kuning. Berakar tunggang. Habitat dan
penyebarannya banyak tumbuh di dataran rendah. Tumbuh di tanah subur,
gembur, dengan kadar air yang cukup.
Bagian yg digunakan : Daun
Cara pengolahan : Daun direbus, lalu dimakan.
Khasiat : Pelancar ASI
27