Page 42 - Penulis mengucapkan syukur kepada Allah SWT yang telah memberikanrahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan e-modul untuk kelas VIII SMP dengan kajian materi tentang “Zat Makanan” . Tujuan pembuatan E-modul ini adalah sebagai penunjang
P. 42
c. Pankreas
Pankreas merupakan organ yang berada di balik perut di belakang sel lambung. Sel-sel pada
pankreas akan menghasilkan cairan pankreas, yang akan masuk ke dalam duodenum melalui saluran
pankreas. Getah pankreas mengandung sodium bikarbonat (NaHCO3) dan enzim-enzim pencernaan
yang berperan dalam pemecahan karbohidrat, protein dan lemak.
Klik Disini
Video Animasi Proses Sistem Pencernaan
Klik Disini
Video Pembelajaran Enzim Sistem Pencernaan .
29