Page 53 - Penulis mengucapkan syukur kepada Allah SWT yang telah memberikanrahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan e-modul untuk kelas VIII SMP dengan kajian materi tentang “Zat Makanan” . Tujuan pembuatan E-modul ini adalah sebagai penunjang
P. 53
C. Gangguan Sistem
Pencernaan
1. Kanker Mulut
Kanker mulut merupakan salah satu jenis keganasan di regio caput et collum. Jaringan maligna dapat tumbuh di
semua tempat cavita oris, misalnya di labium oris, lingua, mandibula, dan maxilla. Kanker mulut dapat menyebar
relatif cepat ke kelompok nodi limphatici local dan pulmo. Gejala dan tanda awalnya berupa leukoplakia atau
erithroplakia yang biasanya tidak nyeri
Gambar 21 Perbedaan Mulut Normal dan yang terinfeksi Kanker Mulut
Sumber : alodoc.com
2. Diare
Diare adalah suatu penyakit pada sistem pencernaan khususnya pada
bagian saluran dari usus besar karena terjadinya infeksi bakteri dan protozoa,
seperti Entamoeba coli.
3. Gastritis
Gastritis atau yang dikenal dengan mag adalah
merupakan penyakit yang terjadi karena terdapat
iritasi ataupun peradangan pada bagian dinding
lambung yang terinfeksi bakteri Halicobacter
pylori, makan yang tidak teratur, serta
mengkonsumsi maakanan yang terlalu asam dan
pedas.
Gambar 22 Perbedaan Lambung Normal dan Gastritis
Sumber : alodoc.com
40