Page 11 - Flip-Book Bahasa Indonesia
P. 11
Karena itu sungai perlu dijaga kebersihannya, yaitu tidak membuang
sampah ke sungai dan tidak membuat MCK di pinggiran sungai yang
menyumbang tercemarnya air sungai. Pencemaran tidak hanya bakteri
koli, berbagai limbah yang secara langsung maupun tidak langsung dapat
membahayakan kesehatan bagi masyarakat, sebab pemenuhan
kebutuhan rumah tangga seperti air minum bersumber pada air sungai.
Diharapkan bagi mereka yang tinggal di bantaran sungai membuat kamar
mandi permanen agar tinja sebagai biang bakteri koli tidak merembes ke
sungai, serta diharapkan tidak membuang sampah pada aliran sungai.
PARAGRAF 5