Page 20 - E-Modul Fikih Zakat Fitrah
P. 20

Apa saja syarat wajib membayar Zakat Fitrah ?




             Yaitu :



             1. Orang Islam

             2. Memiliki makanan pokok lebih dari kebutuhan di malam hari raya dan


                    siang harinya untuk keluarga


             3. Menemui tenggelamnya matahari di akhir Bulan Ramadhan

             4. Niat mengeluarkan zakat


                    untuk dirinya, keluarga

                    dan orang yang dinafkahi








                                                                              Ayo Diskusi …


             Karena kelalaiannya, hingga bulan Ramadhan berakhir, Ismail lupa membayar


               Zakat Fitrah. Ia baru membayar setelah selesai melaksanakan sholat ‘Idul

                                                                                           Fitri.



                   Menurut Kalian bagaimana hukum zakat fitrah Ismail ? Apa yang harus


                                                                        dilakukan oleh Ismail?                                                                                    18
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25