Page 12 - Bahan Ajar IPA ciri-ciri makhluk hidup
P. 12
GLOSARIUM
Adaptasi
penyesuaian diri dengan lingkungan
Eksresi
proses pengeluaran zat sisa metabolisme dari tubuh makhluk hidup
Generatif
terjadinya individu baru yang didahului dengan peleburan gamet jantan dan gamet
betina
Iritabilitas
kemampuan tanaman menanggapi rangsang
Respirasi
proses mengambil oksigen dari lingkungan dan mengeluarkan karbon dioksida dari
tubuh makhluk hidup
Vegetatif
cara reproduksi makhluk hidup secara aseksual yaitu tanpa adanya peleburan sel
kelamin jantan dan betina.