Page 32 - E Modul (7).pdf (4)_Neat
P. 32

GLOSARIUM







   A

   Autrotofik : Organisme yang mampu menghasilkan makanan (energi) sendiri.

   D

   Dikotil : Tumbuhan berbunga yang mempunyai biji berkeping dua.


   E

   Ekosistem : Suatu sistem ekologi yang terbentuk oleh hubungan timbal balik tak
   terpisahkan antara makhluk hidup dengan lingkungannya.

   F

  Fotosintesis : suatu proses biokimia pembentukan karbohidrat dari bahan anorganik yang
  dilakukan oleh tumbuhan, terutama tumbuhan                       yang mengandung zat hijau daun, yaitu klorofil.




   G
  Genetik : pewarisan sifat gen pada organisme maupun suborganisme.


   Glukosa : salah satu karbohidrat terpenting yang digunakan sebagai sumber tenaga
   bagi hewan dan tumbuhan.

   H

   Herbivora : kelompok hewan yang memakan tumbuhan.


   I

   Identik : istilah yang digunakan untuk menggambarkan sesuatu yang memiliki kesamaan
   atau kemiripan yang sangat tinggi dengan                          sesuatu yang lainnya.

   K

    Karbondioksida : sejenis senyawa kimia yang terdiri dari dua atom oksigen yang terikat
    secara kovalen dengan sebuah atom karbon.

    Karnivora : kelompok hewan yang memakan daging.
    Kloroplas : bagian dari plastid yang mengandung klorofil.
    konkret atau fisik.

    Konservasi : tindakan atau usaha untuk melindungi, menjaga, dan mempertahankan agar
    tetap lestari dan tidak habis atau rusak akibat           eksploitasi berlebihan atau kerusakan.


    M

   Mikroorganisme : makhluk hidup yang sangat kecil, tidak dapat dilihat dengan mata
   telanjang, dan hanya dapat dilihat melalui mikroskop.

   Monokotil : Tumbuhan yang memiliki biji berkeping satu.
   27   28   29   30   31   32   33   34