Page 12 - E-Modul Bentuk Aljabar
P. 12

E- Modul Matematika Kelas VII Materi Bentuk Aljabar




           BENTUK ALJABAR









         Dalam  suatu  konteks  lain,  kalian  dapat  membuat  suatu  bentuk  aljabar

       dengan menggunakan lebih dari satu variabel. Permasalahan berikut ini akan
       membantu kalian melihat manfaat penggunaan lebih dari satu variabel.




                  Ayo Berpikir Kritis!





         Di sebuah taman sekolah, terdapat beberapa fasilitas yang dinyatakan dalam

         bentuk variabel berikut:

         b = jumlah bangku taman


         p = jumlah pot bunga

         l = jumlah lampu taman

         Kepala sekolah berencana menambah fasilitas taman agar lebih nyaman. Ia


         berencana menambah 2 bangku di setiap sudut taman.

         1.    Tuliskan  bentuk  aljabar  baru  untuk  menyatakan total  jumlah  bangku

               taman setelah ditambah!

         2.    Tuliskan bentuk aljabar baru untuk menyatakan total jumlah pot bunga

               setelah ditambah 3 pot!





         Silahkan  kerjakan  di  buku  tulis  kalian.  Nantinya  akan  dikumpulkan

         melalui link yang disediakan pada tahap berkomunikasi!

















                                                                                                           12
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17