Page 8 - E-module klasifikasi mahkluk hidup
P. 8

Mahluk Hidup





                                  atau Benda




                                               Mati?









                                                                                                  1






     PENDAHULUAN











         Pada  BAB  kali  ini  kita  akan  belajar
         mengenai  mengklasifikasikan  makhluk                                         TUJUAN
         hidup.  Sebelum  itu  taukah  kalian,  apa
         yang membedakan manusia dengan batu

         pada gambar dibawah ini                                    Peserta didik dapat mengidentifikasi
                                                                    karakteristik/ciri-ciri  makhluk  hidup    01
                                                                    dan benda mati







                                                                    Peserta  didik  dapat  menyimpulkan
                                                                                                               02
                                                                    berbagai  perbedaan  benda-benda  di
                                                                    sekitar berdasarkan ciri-cirinya







                                                                    Peserta didik dapat menjelaskan ciri-
                                                                                                               03
                                                                    ciri  umum  makhluk  hidup    dengan
                                                                    baik dan benar













                                                                                                               1
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13