Page 13 - Hijau Abstrak Ilustrasi Buku Catatan Dokumen A4
P. 13

Lagu "Menanam Jagung"





                      | x x x x | 0 . . . | x x x x | 0 . . . | atau | x . x . | x . x . |

                        x . x . | x . x . | atau | x x . . | x x . . | x x . . | x x . . |

                                        atau kombinasi dari ketiganya








                               “MENANAM JAGUNG ”




                Ayo kawan kita bersama

                Menanam jagung di kebun kita

                Ambil cangkulmu

                Ambil pangkurmu

                Kita bekerja tak jemu-jemu

                Cangkul cangkul cangkul yang dalam
                Tanah yang longgar jagung kutanam

                Beri pupuk supaya subur

                Tanamkan benih dengan teratur

                Jagungnya besar lebat buahnya

                Tentu berguna bagi semua

                Cangkul cangkul aku gembira

                Menanam jagung dikebun kita


























                                                                                                            13
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18