Page 23 - BANGUN RUANG KUBUS DAN BALOK
P. 23

Permasalahan sehari-hari yang             2
                                                        terkait  balok dan kubus


             Konsep atau pengertian mengenai luas permukaan dan volume bangun
             ruang kubus dan balok seringkali diterapkan dalam kehidupan sehari-

             hari. Misalnya mengenai volume akuarium, panjang tiang yang
             menjulang pada bangunan atau panjang rentangan kabel pada
             jembatan penyebrangan di atas sungai, serta mengukur luas

             permukaan kado, ataupun sebagai bahan perencanaan sebelum
             melakukan suatu tindakan, misalnya ingin mengecat tembok, maka
             kita harus mengetahui terlebih dahulu luas dari keseluruhan tembok
             yang akan dicat, untuk memperkirakan berapa cat yang dibutuhkan.



                Contoh Soal 3




                Sebuah  lemari  pakaian  berbentuk  balok  memiliki  luas  permukaan  sebesar  376
                cm2. Jika panjang lemari 10 cm dan lebar 6 cm. Tentukan tinggi lemari tersebut!

                   Penyelesaian



































                Jadi, tinggi lemari pakaian tersebut adalah 8 cm.
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28