Page 10 - NandaPermatasari_ BAHAN AJAR KELAS VI
P. 10
Menyaksikan pameran budaya ASEAN memberi Udin
dan teman-temann pengalaman belajar yang
berharga. Kini pengetahuan mereka semkin kaya.
Pengetahuan dari penjelasan guru, dari buku yang
dibaca, serta menyaksikan langsung ragam karya
dan budaya yang ditampilkan tiap negara ASEAN.
Ayo Berlatih!!
Jawablah pertanyaan berikut ini berdasarkan teks!
1. Mengapa hari ini merupakan hari yang penting bagi Udin dan
kawan-kawan?
2. Apa yang dapat dipelajari dari anjungan khusus yang
dikelola oleh sekretariat ASEAN?
3. Apa pengalaman belajar yang diperoleh Edo?
10