Page 6 - Kamila_E-book Potensi Lokal_STEAM-PBL Materi Zat dan Perubahannya
P. 6

Konsep  materi  IPA  yang  berkaitan  dengan  potensi  lokal  pembuatan  petis

                    terdapat pada pembelajaran IPA SMP pada fase D yaitu “Pelajar dapat mengidentifikasi
                    sifat dan karakteristik zat, membedakan perubahan fisika dan kimia"



                                 Topik Utama                          Tujuan Pembelajaran
                     Wujud Zat dan Model Partikel               •  Menjelaskan  perbedaan  keadaan
                                                                   partikel  dalam  zat  padat,  cair  dan
                                                                   gas  pada  alat  &  bahan  yang
                                                                   digunakan dalam membuat
                                                                •  Mendeskripsikan  peristiwa  difusi
                                                                   dalam    gas  pada  aroam  masakan
                                                                   petis
                                                                •  Membuat model partikel zat padat,
                                                                   cair  dan  gas  menggunakan  barang
                                                                   bekas
                                                                •  Menerapkan  konsep  pergerakan
                                                                   partikel    dalam      menjelaskan
                                                                   fenomena yang terjadi pada proses
                                                                   pembuatan petis
                     Perubahan Wujud Zat                        •  Menjelaskan  proses  perubahan
                                                                   wujud  zat  dalam  skala  partikel
                                                                   pada proses pembuatan petis
                                                                •  Menginterpretasi  wujud  zat  pada
                                                                   suhu  yang  bervariasi  berdasarkan
                                                                   data titik didih dan titik leleh.
                                                                •  Menganalisis perubahan wujud zat
                                                                   pada    model     partikel   melalui
                                                                   simulasi sederhana

                     Perubahan Fisika dan Kimia                 •  Membedakan perubahan fisika dan
                                                                   kimia
                                                                •  Mendeskripsikan             langkah
                                                                   pembuatan  petis  dalam  kaitannya
                                                                   dengan perubahan wujud zat.
                                                                •  Menyebutkan        tanda      tanda
                                                                   terjadinya reaksi kimia.
                                                                •  Mengidentifikansi  perubahan  zat


                                                            1
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11