Page 22 - E-Modul IPAS BAB II
P. 22
BAB 2 ZAT DAN PERUBAHANNYA
3. Sifat Benda Gas
Perhatikan disekelilingmu, apakah kamu dapat melihat benda
yang berbentuk gas ? tentunya tidak terlihat bukan. Benda gas terdapat
dimana saja, di ruangan maupun di luar ruangan. Benda gas hampir
semua ruangan yang kosong. Gas merupakan benda yang tidak dapat
dilihat, dipegang atau diraba, tetapi dapat dirasakan keberadaannya.
Misalnya kerakannya atau baunya. Cobalah kipasi badanmu, saat
menggerakankipas terasa ada yang mengembus itulah angin. Angin
termasuk benda gas. Benda gas memiliki ciri-ciri meberikut.
(Sumber: www.google.com)
Tiuplah sebuah balon sampai kencang, lalu lepaskan. Ketika
dilepas udara dalam balon akan mengalir keluar. Ini terjadi karena
tekanan udara dalam balon lebih besar dari luar balon. Jadi salah satu
sifat gas adalah dapat mengalir dari tempat yang memiliki tekanan
tinggi ke tempat bertekanan rendah.
14