Page 36 - E-Modul IPAS BAB II
P. 36
BAB 2 ZAT DAN PERUBAHANNYA
Catatan Penting !
• Agar dapat mencair, menguap dan menyublin materi perlu
dipanaskan (menyerap kalor)
• Agar dapat membeku, mengembun dan mengkristal, materi perlu
didinginkan (melepas kalor)
Ayo Menjawab !
Jawablah pertanyaan berikut ini
1. Apakah kalian pernah memanaskan lilin menggunakan api,
peristiwa apa yang terjadi pada saaat lilin dipanaskan ?
…………………………………………………………………………
2. Mengapa lilin dapat kembali kepadat setelah didinginkan ?
…………………………………………………………………………
3. Apa yang terjadi ketika air terus dipanaskan ?
…………………………………………………………………………
28