Page 232 - PUBLISH E-MODUL CAM CNC MILLING_1
        P. 232
     Ramp radial clearance:
               Untuk menentukan jarak minimum ke contour untuk lead-in helix.
               Helical Ramp Diameter
               Diameter maksimum yang digunakan untuk masuknya proses heliks ke
               dalam rongga.
               Nilai optimal menyebabkan tool overlap  terhadap bagian center, dengan
               tetap  menciptakan  lubang  heliks  maksimum  untuk  masuk  ke  dalam
               rongga.  Tujuannya  adalah  untuk  memisahkan  chip  dengan  baik.  Jika
               nilainya lebih besar dari diameter tool, hal itu dapat menyebabkan boss
               standing di tengah heliks.
                                           Gambar 4.92. Value of 1.8 x the Dia.
                                           Gambar 4.93. Value of 0.8 x the Dia.
           206
     	
