Page 5 - E_MODUL PROYEK X E.10 _RR
P. 5
dalam rangka mengurangi kadar CO
2
D. Alur Kegiatan Projek
1) Pengenalan
Guru mata pelajaran yang berkolaborasi :
men-sosialisasikan materi Proyek P3 ( pengertian,tujuan
dan manfaat kegiatan projek P3)
memperkenalkan tema proyek
memperkenalkan elemen dan sub elemen proyek
2) Kontekstualisasi
Peserta didik
menggali informasi tentang mengurangi kadar co
2
mencari teori tentang cara membuat miniature taman
kota untuk mengurangi kadar co
2.
mencari referensi membuat miniature taman
menentukan jenis produk yang akan dikerjakannya
3) Aksi
Peserta didik dibawah bimbingan pembimbing menyusun
proposal/rencana kegiatan proyek.
Peserta didik mempersiapkan alat dan bahan yang
dibutuhkan
Mengerjakan projek dibawah bimbingan pendidik
Projek di kerjakan sesuai jadwal yang sudah ditentukan
Merancang dan membuat naskah film
4) Refleksi
Pendidik dan peserta didik melakukan evaluasi terhadap
pelaksanaan dan hasil projek
5) Tindak lanjut
Berdasarkan hasil refleksi,pendidik dan peserta didik
merencanakan tindak lanjut terhadap proyek nya.

