Page 10 - PRAKTIKUM 11_MODUL PERBANDINGAN_LATHIFAH MAWAR
P. 10

PEMBELAJARAN
                                                        \BAB II




                       Tujuan Pembelajaran





                       Setelah mempelajari kegiatan belajar ini, diharapkan anda dapat:
                           1. Menjelaskan pengertian skala sebagai suatu perbandingan,
                           2. Menghitung faktor pembesaran dan pengecilan pada gambar,

                           3. Menjelaskan hubungan perbandingan dan pecahan,
                           4. Menyelesaikan soal yang melibatkan perbandingan senilai
                               dan berbalik nilai,
                           5. Memberikan contoh masalah sehari-hari yang merupakan
                               perbandingan senilai dan berbalik nilai, dan

                           6. Memecahkan malasah yang melibatkan perbandingan.




                      Kompetensi Dasar                                                 Kata Kunci

                                                                               a. Perbandingan

                 3.8  membedakan perbandingan senilai                            b. Perbandingan senilai
                 dan berbalik nilai dengan menggunakan
                                                                               c. Perbandingan berbalik nilai
                 tabel data, grafik, dan persamaan.                            d. Skala
                 4.8  Menyelesaikan  masalah  yang
                 berkaitan  dengan  perbandingan  senilai
                  dan perbandingan berbalik nilai.
                                                                        Nah,  dua  fakta  di  atas  merupakan

                                                                        contoh  dari  situasi  perbandingan  yang
                                                                        sering  kita  jumpai.  Nilai  pi  (p)  pada
                   Hubungan  antara  ukuran  dari  gigi  dengan         permasalahan  lingkaran  dan  gir  pada
                                                                        sepeda.Materi pada bab ini, kalian akan
                   secepatannya  adalah  perbandingan  berbalik         mengetahui  penggunaan  tabel,  grafik,
                                                                        dan  persamaan  dalam  menyelesaikan
                   nilai. Darigambar di atas, gir A memiliki gigi
                   dua kali lipat dari gigi yang dimiliki oleh gir      permasalahan   perbandingan   senilai
                                                                        maupun berbalik nilai.
                   B. Sehingga, jika gir A berputar satu kali, gir
                   B akan berputar dua kali.
                     Misalkan gir A memiliki gigi tiga kali dari gir
                   B,  maka  jika  A  berputar  satu putaran,  maka
                   gir  B  berputar  tiga  putaran.  Jika  gir  A
                   memiliki gigi empat kali lebih banyak dari gir
                   B, maka A akan berputar satu kali apabila B
                   berputar empat kali.
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15