Page 24 - E-BOOK KELAS VII PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL
P. 24
latihan 2.1
Setelah selesai
mengerjakan soal,
silahkan scan barcode
yang tersedia!
SOAL CERITA
PtLSV
MEMAHAMI SITUASI MENGGUNAKAN
PERtidakSAMAAN LINEAR satu variabel
Diketahui Umur Budi dan Iwan masing-masing (5x -
2) dan (2x + 4). Jika umur Budi lebih dari umur
Iwan. Berapakah nilai x?
Jawab:
Diketahui:
Umur Budi (5x - 2)
Umur Iwan (2x + 4)
Ditanyakan: Berapakah nilai x?
20