Page 44 - E-Modul Peluang SMP
P. 44
Jawaban: D
8. ( ) = 0,73
( ) = 1 - ( )
= 1 – 0,73
= 0,27
Jadi, peluang Raka tidak menjadi juara kelas adalah 0,27
Jawaban: B
9. Perhatikan bahwa percobaan pengambilan bola dilakukan berkali-kali
dalam jumlah yang sangat banyak. Pada kondisi seperti ini, frekuensi
relatif atau peluang empirik terambil bola biru akan mendekati peluang
teoretiknya. Sehingga cari peluang teoretik terambil bola biru terlebih
dahulu.
Pada kotak tersebut terdapat 5 buah bola. Sehingga jika diambil sebuah
bola, terdapat 5 kemungkinan hasil yang mungkin.
Selanjutnya, dari 5 buah bola tersebut, hanya ada satu bola yang biru.
Sehingga peluang teoretik terambil bola biru adalah
1
( ) =
5
Oleh karena itu, pada kondisi percobaan pengambilan bola dilakukan
berkali-kali dalam jumlah yang sangat banyak, maka frekuensi relatif
1
terambil bola biru akan mendekati
5
Jawaban: D
10. Ruang sampelnya dapat kita susun dalam tabel sebagai berikut:
Dadu II
Dadu I 1 2 3 4 5 6
1 (1, 1) (1, 2) (1, 3) (1, 4) (1, 5) (1, 6)
2 (2, 1) (2, 2) (2, 3) (2, 4) (2, 5) (2, 6)
3 (3, 1) (3, 2) (3, 3) (3, 4) (3, 5) (3, 6)
4 (4, 1) (4, 2) (4, 3) (4, 4) (4, 5) (4, 6)
5 (5, 1) (5, 2) (5, 3) (5, 4) (5, 5) (5, 6)
6 (6, 1) (6, 2) (6, 3) (6, 4) (6, 5) (6, 6)
( ) = 6 x 6 = 36
Misal = kejadian munculnya jumlah kedua mata dadu kurang dari 10.
36