Page 4 - MODUL DARING PPL 1 UMTIKHAH NURUL HIJRIYAH
P. 4
KATA PENGANTAR
Salam, Semangat Belajar!
Senang sekali kita bisa belajar bersama,
dengan tetap menjaga udara bersih
bagi kesehatan.
Modul ini berisi kegiatan yang akan
membantu kalian menemukan ide pokok dan
kalimat pengembang serta menemukan
organ gerak pada hewan dan fungsinya.
Semoga kalian tetap sehat, tetap semangat.
Selamat beraktivitas Belajar dari Rumah!
iv