Page 36 - Kamus Sosiologi
P. 36
Monogami : Perkawinan dengan satu pasangan (1 istri-1 suami
atau sebaliknya)
Motivasi : Dorongan dari orang lain maupun dari dalam diri
untuk melakukan tindakan
Multikulturalisme : Paham yang berisikan tentang kebijakan yang harus
dilakukan bersama-sama guna mendorong seluruh
masyarakat untuk memandang semua perbedaan
(SARA, bahasa, gender) yang ada dengan sederajat.
Mutual akulturasi : Keterbukaan suatu kelompok terhadap kebudayaan
baru dari kelompok lain
Naked power : Pemaksaan secara tidak resmi.
Narasi : Teks yang menceritakan peristiwa secara kronologis.
Nasehat : Memberikan suatu ajaran atau pelajaran yang baik
Nasionalisme : Perilaku setia masyarakat kepada bangsanya
sendiri.
Necrofilia : Suatu bentuk penyimpangan seksual di mana pasien
mengembangkan kenikmatan berhubungan seks
dengan mayat