Page 42 - Kamus Sosiologi
P. 42
Peacekeeping : Proses penerapan pernjanian perdamaian yang
bertujuan untuk menjaga perdamaian.
Peace Making : Menciptakan perdamaian.
Peacemaking : Proses yang menciptakan perdamaian sebelum
konflik semakin besar
Pedofilia : Seseorang yang mempunyai hasrat dan fantasi
seksual yang kuat dan sering tentang anak remaja,
di mana perasaan mereka berperan atau
menyebabkan kecemasan atau kesulitan dalam
hubungan.
Pelapisan sosial : Pembedaan masyarakat kedalam kelas-kelas sosial
secara bertingkat
Pemberdayaan : Proses memberikan bekal atau daya kepada
masyarakat agar mandiri.
Pemberontak : Konflik sosial yang berjangka panjang dan biasanya
direncanakan serta lebih konstruktif
Pemberontakan : Suatu tindakan dimana tidak mengikuti struktur sosial
yang telah lama serta berusaha untuk membuat
struktur sosial yang baru.
Pemetaan sosial : Sistematik penggambaran masyarakat yang
melibatkan pengumpulan informasi dan data
mengenai masyarakat termasuk didalamnya
masalah sosial dimasyarakat itu.
Pemimpin : Individu yang memiliki kemampuan untuk memimpin
pihak lain dan mengikuti kemauannya.
Pemisahan Rasial : Pengelompokan atas budaya maupun kehidupan
sosial antar ras yang berbeda