Page 10 - Ekonomi (Bagian 1)
P. 10
4. Kebutuhan berdasarkan wujud kebutuhan
Kebutuhan material
Kebutuhan material adalah kebutuhan yang sifatnya
dapat diraba atau disentuh dan memiliki bentuk.
Contoh : makanan, minuman, rumah, dan lain-lain.
Kebutuhan spiritual
Kebutuhan spiritual adalah kebutuhan yang tidak
memiliki wujud namun dapat dirasakan dalam hati.
Contoh : manusia dengan keyakinannya.