Page 12 - E-HANDOUT 1 REVISI FIX_Float
P. 12
2) Masing–masing kain diberi garis tanda bantu dengan ukuran 2 cm,
kemudian satukan
3) Setelah kain disatukan semat dengan jarum pentul, kemudian jahit
dengan mesin
4) Buka kampuh dan lakukan pengepresan dengan setrika, tepi kain
dilipat ke arah dalam
5) Jahit tepi kain yang telah dilipat ke dalam dengan ukuran jahitan 0,2
cm–0,3 cm
6) Bersihkan sisa benang kemudian setrika agar rapi.
Gambar 24. Ilustrasi Kampuh Buka yang dijahit
(Sumber: https://www.fesyendesign.com)
b. Kampuh buka yang diobras
1) Siapkan dua lembar kain yang telah dipotong dengan ukuran, panjang
25 cm dan lebar 20 cm
2) Masing–masing kain diberi garis tanda bantu dengan ukuran 2 cm,
kemudian satukan kain
3) Setelah kain disatukan semat dengan jarum pentul, kemudian jahit
dengan mesin
4) Buka kampuh dan lakukan pengepresan dengan setrika
5) Obraslah sepanjang tepian kampuh menggunakan mesin penyelesaian/
obras
6) Bersihkan sisa benang kemudian setrika agar rapi.
Gambar 25. Ilustrasi Kampuh Buka yang diobras
(Sumber: https://www.fesyendesign.com)